"Bukan setiap orang yang berseru kepadaku : Tuhan, Tuhan! Akan masuk ke dalam Kerajaan Sorga, melainkan dia yang melakukan kehendak Bapa-Ku yang di Sorga." (Matius 7:21)...... "Yesus berkata: Aku diutus hanya kepada domba-domba yang hilang dari umat Israel", (Matius 15:24)

Senin, 20 Mei 2013

Penderitaan Manusia Berkelanjutan

Dengan membaca keterangan Bibel bagaimana Adam dan Hawa telah dihukum, seseorang tidak dapat menahan rasa herannya, apakah rasa sakit...Read More

Dosa Warisan

Marilah kita umpamakan, demi suatu dalil, bahwa Adam Hawa benar-benar telah melakukan dosa sebagaimana diterangkan dalam Perjanjian ...Read More

Pengalihan Dosa

Marilah kita simak kembali permasalahan bahwa Tuhan tidak mengampuni orang-orang berdosa tanpa menghukum mereka, sebab hal itu bertentan...Read More

Hukuman Masih Terus Diberikan

Marilah kita pertimbangkan suatu kategori kejahatan yang berbeda dan lebih serius, yang dampak-dampaknya yang tidak dapat diterima oleh ...Read More

Keadilan dan Pengampunan

Falsafah Kristen tentang Kejahatan dan Hukuman tidak hanya sungguh membingungkan bagi intelektualitas manusia yang sederhana dan polos, ...Read More

Yesus Tidak Mungkin Dapat Menebus Dosa

Selain itu, bagaimana mungkin Yesus dilahirkan dalam keadaan tidak berdosa sedangkan dia memiliki ibu manusia? Jika dosa Adam dan Haw...Read More

Pengorbanan yang Tidak Diinginkan

Sekarang marilah kita beralih pada peristiwa Penyaliban itu sendiri. Di sini kita dihadapkan pada dilema lain yang tidak terpecahkan. ...Read More

Siapa yang Telah Dikorbankan?

Masalah lain yang harus kita catat adalah, tokoh manusia yang ada dalam Yesus tidak dihukum, dan tidak pula dia harus dihukum berda...Read More

Dilema yang Dihadapi Yesus

Sekali lagi saya perjelas bahwa bukannya saya tidak percaya kepada Yesus, justru saya memiliki rasa hormat yang mendalam terhadapnya s...Read More

Apakah Tuhan Bapak Juga Menderita?

Memperhatikan sifat Tuhan Anak, kita tidak dapat mempercayai bahwa dia.telah dicampakkan ke dalam api neraka, sebab hal itu akan berarti su...Read More

Azab Neraka

Berikut ini, persoalan neraka, yang menurut doktrin Kristen, Yesus telah ditahan dalamnya, harus diteliti lebih cermat. Neraka jenis ...Read More

Pengorbanan dan Kebahagiaan Ruhani

Jika pilihan kedua lebih dapat diterima oleh para theolog Kristen – yakni menganggap bahwa hanya ruh Yesuslah yang telah masuk ke dalam ...Read More

Makna Kematian dalam Kaitan dengan Kristus

Setelah memahami dengan jelas pilihan-pilihan yang berbeda mengenai peran-peran berkaitan yang dimainkan oleh tokoh Tuhan dan tokoh manusia...Read More

Penderitaan Terbatas untuk Dosa Tak Terbatas

  Dapat dinyatakan, tidak selamanya hanya penderitaanpenderitaan hati nurani saja yang menimbulkan suatu kondisi menyedihkan dalam pikir...Read More
Flag Counter